a . alat tukar menukar : dalam hal ini uang di gunakan sebagai alat untuk membeli atau menjual suatu barang maupun jasa.
b. satuan hitung : fungsi uang sebagi satuan hitung menunjukkan nilai dari barang dan jasa yang di jual atau di beli .
c. penimbun kekayaan : dngan menyimpan uang berarti kita menyimpan atau menimbun kekayaan sejumlah uang uang di simpan .
d. standar pencicilan utang : dngan adanya uang akan mempermudah menentukan standar pencicilan utang piutang secara tepat dan cepat , baik secara tunai maupun secara angsuran.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar